Postingan

Kunci Numerasi

Pembelajar lintas minat

 SIMULASI NUMERASI PAKET 3



Nomor 1

B. Jalan kaki

Pembahasan:

Perhatikan kembali tabel yang terdapat pada teks tersebut. Aktivitas fi sik yang dapat mengeluarkan kalori sampai 200 kkal per 30 menit adalah jalan kaki, yaitu 168–210 kkal.

Nomor 2

Benar - Salah - Benar - Benar

Pembahasan:

Pernyataan 1: Benar. Kakak membersihkan jendela selama 10 menit, maka banyak kalori yang dikeluarkan adalah 111 : 3 = 37 kkal. Adik menyapu rumah selama 10 menit, maka banyak kalori yang dikeluarkan adalah 117 : 3 = 39 kkal. Jadi, kakak mengeluarkan kalori lebih sedikit dari adik. 

Pernyataan 2: Salah. Ibu menyetrika selama 30 menit, maka banyak kalori yang dikeluarkan adalah 126 kkal. Ayah berkebun selama 30 menit, maka banyak kalori yang dikeluarkan adalah 168 kkal.Jadi, ibu mengeluarkan kalori lebih sedikit dari ayah. 

Pernyataan 3: Benar. Paman mengemudikan mobil selama 30 menit, maka banyak kalori yang dikeluarkan adalah 84 kkal. Kakek memotong kayu selama 30 menit, maka banyak kalori yang dikeluarkan adalah 114 kkal. Jadi, paman mengeluarkan kalori lebih sedikit dari kakek.

Pernyataan 4: Benar. Ayah mengemudikan mobil selama 1 jam atau 60 menit, maka banyak kalori yang dikeluarkan ayah adalah 2 × 84 = 168 kkal. Paman berkebun selama 30 menit, maka banyak kalori yang dikeluarkan paman adalah 168 kkal. Jadi, ayah dan paman mengeluarkan kalori sama banyak.

Nomor 3

Pernyataan (1) dan (3)

Pembahasan:

Pernyataan pertama: Benar. Kalori yang dikeluarkan saat menyetrika selama 30 menit = 126 kkal. Kalori yang dikeluarkan saat membersihkan jendela selama 30 menit = 111 kkal. Total kalori yang dikeluarkan = 126 + 111 = 237 kkal.

Pernyataan kedua: Salah. Kalori yang dikeluarkan saat mengecat rumah selama 30 menit = 105 kkal. Kalori yang dikeluarkan saat menyetrika selama 30 menit = 126 kkal. Selisih kalori yang dikeluarkan = 126 – 105 = 21 kkal.

Pernyataan ketiga: Benar.  Total kalori yang dikeluarkan saat menyapu rumah dan membesihkan jendela = 117 + 111 = 228 kkal. Total kalori yang dikeluarkan saat memotong kayu dan berkebun = 114 + 168 = 282 kkal. Jadi, kalori yang dikeluarkan ibu lebih sedikit dari kalori yang dikeluarkan ayah.

Pernyataan keempat Salah Minimal kalori yang dikeluarkan saat berjalan kaki selama 30 menit = 168 kkal. Kalori yang dikeluarkan saat berkebun selama 30 menit = 168 kkal. Minimal total kalori yang dikeluarkan = 168 + 168 = 336 kkal, lebih dari 300 kkal.

Nomor 4

þ Ferdy akan memperoleh total skor 52 poin jika berhasil menembakkan busur panah tepat di lingkaran B sebanyak 13 kali. 

þ Bilangan 21 dan 27 merupakan kelipatan dari skor jika mengenai lingkaran C.

þ Jika Mita berhasil menembakkan busur panah tepat di lingkaran D sebanyak lima kali, total skor yang diperoleh Mita adalah 10 poin.

Pembahasan:

Pernyataan pertama Benar.  Skor pada lingkaran B adalah 4. Kelipatan dari 4 = 4, 8, 12, 16, 20, 24, 28, 32, 36, 40, 44, 48, 52, … Bilangan kelipatan 4 yang ke-13 adalah 52. 

Pernyataan kedua Salah Skor pada lingkaran A adalah 5. Kelipatan dari 5 = 5, 10, 15, 20, 25, … Bilangan kelipatan 5 yang ketiga adalah 15. 

Pernyataan ketiga Benar Skor pada lingkaran C adalah 3. Kelipatan dari 3 = 3, 6, 9, 12, 15, 18, 21, 24, 27, 30, … Bilangan 21 dan 27 merupakan kelipatan 3. 

Pernyataan keempat Benar Skor pada lingkaran D adalah 2. Bilangan kelipatan 2 = 2, 4, 6, 8, 10, … Total skor sama dengan bilangan kelipatan 2 yang kelima, yaitu 10.

Nomor 5

Pernyataan (2) dan (3)

Pembahasan:

Pernyataan pertama Salah

Ferdy berlatih 3 hari sekali dan Indra 5 hari sekali. KPK dari 3 dan 5 adalah 3 × 5 = 15. 15 hari setelah tanggal 5 November adalah tanggal 20 November. Jadi, mereka akan berlatih bersama lagi pada tanggal 20 November.

Pernyataan kedua Benar

Ferdy berlatih 3 hari sekali dan Mita 7 hari sekali. KPK dari 3 dan 7 adalah 3 × 7 = 21. 21 hari setelah hari Senin adalah hari Senin. Jadi, mereka akan berlatih bersama lagi pada hari Senin tiga minggu berikutnya.

Pernyataan ketiga Benar

Indra berlatih 5 hari sekali dan Siska setiap 10 hari sekali. Kelipatan 5 = 5, 10, 15, … Kelipatan 10 = 10, 20, … KPK dari 5 dan 10 adalah = 10. 10 hari sebelum tanggal 10 November adalah tanggal 31 Oktober.

Pernyataan keempat Salah

Ferdy berlatih 3 hari sekali dan Siska setiap 10 hari sekali. Kelipatan 3 = 3, 6, 9, 12, 15, 18, 21, 24, 27, 30, … Kelipatan 10 = 10, 20, 30, 40, … KPK dari 3 dan 10 adalah 30. Berlatih bersama untuk ketiga kalinya berarti 30 + 30 = 60 hari setelah tanggal 2 Agustus, yaitu tanggal 1 Oktober.

Nomor 6

Pernyataan 1, 2, dan 4

Pembahasan:

Nasi goreng dalam 3 piring sama banyak, berarti setiap piring = 1/3 (benar)

Banyak mentimun setiap piring adalah 4 iris dari 15 iris. 4/15 (benar)

Total irisan mentimun 15. Mentimun dalam setiap piring 4 iris. Total mentimun di dalam piring = 4 x 3 = 12 iris. Sisa mentimun 15 – 12 = 3. 3/15 (salah)

Telur dadar = 8 potong. Telur dalam piring 2 potong. Telur dalam 3 piring = 3 x 2 = 6 potong. Pecahannya = 6/8=3/4 (benar)

Nomor 7
Pernyataan (2) dan (3)
Pembahasan:


Posting Komentar

Cookie Consent
We serve cookies on this site to analyze traffic, remember your preferences, and optimize your experience.
Oops!
It seems there is something wrong with your internet connection. Please connect to the internet and start browsing again.
AdBlock Detected!
We have detected that you are using adblocking plugin in your browser.
The revenue we earn by the advertisements is used to manage this website, we request you to whitelist our website in your adblocking plugin.
Site is Blocked
Sorry! This site is not available in your country.